Sabtu, 30 April 2011

Bisnis Affiliasi

Mungkin bagi anda bertanya-tanya apa itu affiliasi dan bagaimana cara affiliasi dapat menghasilkan uang.
Kita melakukan affiliasi dengan mempromosikan produk orang lain di website kita dengan cara memasang iklan, contoh mempromosikan produk dari kumpul bloger dan meletakan gambarnya atau link nya di website kita, sehingga orang yang ingin membeli dapat langsung kepenjual
Kemudian anda pasti bertanya bagaimana mungkin bisa menghasilkan uang hanya dengan memasang iklan di website? Itu mungkin saja karena setiap produk yang dibeli melalui website kita maka kita akan mendapatkan komisi sebesar 4-15%. Ini merupakan salah satu passive income bila anda berbisnis online rumahan surabaya.
Namun, ada beberapa langkah dan hal yang harus diperhatikan. Hal-hal yang harus diperhatikan adalah tidak semua website menawarkan program affiliasi ini hanya beberapa website seperti amazon.com, clickbanks,com dan beberapa website yang lain yang menawarkan kesempatan seperti. Sedangkan di indonesia belum ada website yang mewarkan program seperti ini. Selain itu kita juga harus membuat artikel yang sesuai dengan produk yang ingin kita jual sehingga orang akan lebih tertarik untuk membeli produk tersebut.
beberapa langkah yang harus diperhatikan adalah :
  1. kita harus sign up/register dulu d amazon.com ato d clickbank.com (gratis)
  2. setelah kita registrasi d website tersebut maka kita harus memilih produk yang cocok untuk website kita, kita tidak bisa memlih produk yang asal untuk di pasang d website kita
  3. mengkopil html dari produk yang kita inginkan
  4. meletakan html yang telah kita copi sebelumnya ke tempat yang ingin kita pasang di website kita. Namun ingatlah harus diletakan di source atau di html page.
itulah beberapa langkah untuk menggunakan affiliasi teknik untuk menghasilkan passive income.
tertarik untuk mencoba atau sekedar ingin tau lebih dalam? silakan lanjut di sini

Artikel lainya :

Bisnis Affiliasi
5 manfaat Facebook untuk bisnis online anda 
Istilah asing dalaam dunia bloger  
Cara Agar Blog Banyak Pengunjung
Panduan Dasar bisnis online bagi pemula  
Google Adsense untuk Pemula  
Belajar Bisnis Online  
Kesalahan yang sering terjadi dalam berbisnis online 
Syarat Blog Sebelum Mendaftar Google Adsense  
Apa bedanya PTC dengan PPC
Apa Itu Paypal   

Tidak ada komentar:

Posting Komentar